Bersama masyarakat sasaran mulai mengolah limbah hasil sisa panen petani untuk pakan kambing dengan mencampurkan garam pada limbah yang sudah dihaluskan

Pada kesempatan kali ini Penulis dengan masyrakat sasaran mulai mengolah limbah hasil sisa panen petani untuk pakan kambing . Dalam kegiatan ini tentunya  selalu menerapkan protokol kesehatan memakai maseker, jaga jarak dan mencuci tangan sebelum dan sesudah kegiatan. Kegiatan ini dilakukan Pada Selasa, 20 Juli 20121 Pukul 14.00 WIB sampai Pukul 16.30 WIB kegiatan tersebut bertempat pada Belakang rumah Penulis tentunya masih kawasan RT 54 Desa Kedungwungu. 

Pada kegiatan pengolahan limbah hasil sisa panen petani ini angota yang ikut kegiatan  berjumlah tiga orang ada beberapa yang berhalangan hadir karena kesibukan yang tidak bisa di tinggalkan. Pada kegiatan ini penulis dan masyarakat sasaran melakukan penggaraman pada limbah yang sudah dihaluskan adapun limbah yang di olah ini merupakan jerami dari kedelai. Garam terrsebut kemudian di campur rata dengan limbah yang sudah diahluskan setelah semua tercampur rata kemudian di tutup oleh karung plasitik di diamkan sampai kurang lebih 24 Jam sebelum dimasukan ke Drum Plastik