DAY 2 KKN-LIK DESA BUNUTIN, BANGLI
- Oleh I GEDE FERDIAN SANTIKA GUNA WIBAWA
- Monday 29/07/2024
- BUNUTIN, BANGLI, Kabupaten Bangli
Jumat, 19 Juli 2024
Pada hari kedua, kami KKN-LIK Desa Bunutin, Bangli, Melaksanakan kegiatan Door to Door kepada masyarakat desa bunutin, dimana kegiatan ini dilakukan dari rumah ke rumah. Dan melakukan Survey Literasi dan Inklusi Keuangan Kepada Masyarakat desa bunutin, dimana kegiatan kali ini, bertujuan untuk memberikan edukasi keuangan kepada masyarakat desa bunutin. Kami tersebar dalam 4 Kelompok, dan berpencar ke 4 banjar, yaitu Banjar Bunutin, Banjar Dadia Puri, Banjar Selati, dan Banjar Dukuh.
Tujuan dari edukasi ini adalah, agar masyarakat desa bunutin tetap terjaga keamananya dalam konteks keuangan, kami memberikan edukasi secara intens kepada setiap masyarakat dan mendata setiap masyarakat. Setiap masyarakat yang rumahnya telah kami kunjungi kami tempelkan stiker sebagai tanda bahwa keluarga tersebut telah teredukasi