Edukasi Penyajian Materi Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19 di SMA NGURAH RAI

Pada kesempatan sebelumnya telah diberikan materi pengenalan materi Vidio Presentasi Interaktif yakni manfaat dan fungsi nya, pada kesempatan ini materi kedua yang diberikan adalah Edukasi Penyajian Materi Pembelajaran Daring yang efektif dan inovatif yang sangat dibutuhkan oleh para guru di masa Pandemi Covid-19 ini untuk meningkatkan hasil belajar siswa-siswi yang terkendala kondisi yang sangat terbatas ini sehingga kurang maksimal dalam mengikuti pembelajaran daring. Pada materi tersebut banyak edukasi yang diberikan seperti tips dan trik untuk meningkatkan minat belajar siswa agar lebih aktif dalam kegiatan pembelajaran daring serta strategi dalam penyajian materi pelajaran yang lebih menarik dan inovatif serta kreatif, para guru juga merasa sangat diperuntungkan dengan adanya edukasi ini.

Tentang Penulis