Himbauan Penerapan Protokol Kesehatan melalui Group WhatsApp
- Oleh Juliyanti Br Purba
- Tuesday 20/07/2021
- Kelompok 109, Kelompok, Kelompok
Pada tanggal 20 Juli 2021, saya mengirim poster di group WhatsApp mengenai protokol kesehatan yang wajib diterapkan di masa Pandemi ini, karena kita harus lebih meningkatkan kesadaran mengenai pentingnya penerapan protokol kesehatan, karena kondisi dan situasi perkembangan covid-19 yang semakin buruk dan menyebar luas, jadi saya mengirim poster untuk mengingatkan masyarakat bahwa penting menggunakan masker, mencuci tangan, menjaga jarak, dan berada dirumah saja