Kegiatan Posyandu BalitaMencegah Stunting

Stunting merupakan kondisi gagal pertumbuhan pada anak akibat kekurangan gizi yang berkelanjutan, terutama pada periode 1.000 hari pertama kehidupan, yaitu dari masa kehamilan hingga usia 2 tahun. Kekurangan gizi kronis ini dapat mengakibatkan pertumbuhan fisik dan perkembangan otak yang terhambat.

Desa Bantang bisa dibilang menjadi desa yang kategori stunting yang cukup lumayan terhadap anak balita. Dalam kurun waktu minggu 2 – 4 telah dilaksanakan program kerja yaitu Sanitasi Lingkungan dan Kesehatan yang kegiatan tersebut berfokuskan pada Stunting pada buah hati anak. Disamping itu juga kami melakukan upaya untuk mensosialisasikan pencegahan stunting kepada ibu untuk anaknya yang masih balita.