Memberikan Video tutorial Cara Pembuatan Hand Sanitier Dengan Bahan Yang Mudah Ditemukan
- Oleh Luh Gde Citra Sundari Laksmi
- Wednesday 22/07/2020
- Kelompok 195, Kelompok, Kelompok
Pada minggu kedua pelaksanaan KMbD , saya membuat video dimana video tersebut berisi informasi cara pembuatan handsanitizer dengan mudah. Cara pembuatan handsanitizer ini saya pelajari dari berbagai tutorial dari orang - orang yang sudah ahli di bidangnya melalui media sosial. Setelah saya mempelajarinya lalu saya memberikan informasi tersebut melalui video ini ke masyarakat sasaran. Bahan yang saya gunakan pun cukup mudah karena hanya memakai Aloevera Gel, Alkohol, dan essential oil ( pelembab ) . Dengan memberikan video tutorial ini saya harap saya bisa membantu masyarakat untuk bisa meningkatkan kesadarannya untuk lebih menjaga diri terhadap pandemi saat ini yaitu Covid-19