MEMBUAT SERTA MEMBAGIKAN MATERI PENGANTAR MEDIA PEMBELAJARAN DARING KEPADA MASYARAKAT SASARAN (GURU-GURU SMKS BRIGJEND KATAMSO MEDAN)

Pada Tanggal 07 Juli 2020 Sampai dengan 10 Juli 2020 Saya melaksanakan Program Kerja KMbD yang ke-2 yaitu membuat serta membagikan materi tentang "pengantar media pembelajaran daring" kepada masyarakat sasaran (guru-guru SMKS Brigjend Katamso Medan). adapun rincian kegiatan pada tanggal 07 juli 2020 s/d 10 juli 2020  yakni sebagai berikut :

1. Pada Tanggal 07 Juli 2020 Saya Mencari sumber serta Materi Apa yang akan dibawakan dan dibagikan kepada masyarakat sasaran KMbD  nantinya.

2. Pada Tanggal 08 Juli 2020  Saya sudah mulai Membuat Materi dengan Media Presentasi Power Point , Materi yang saya Buat adalah "Pengantar Media Pembelajaran Daring" , yang nantinya akan saya share pada grup masyarakat sasaran KmbD yang telah dibuat sebelumnya.

3. Pada Tanggal 09 Juli 2020 Saya membuat Google Form dengan Link  https://bit.ly/DaftarHadirsatu yang nanti nya sebagai daftar hadir untuk diisi oleh Masyarakat Sasaran Pada Tanggal 10 Juli 2020.

4. Pada Tanggal 10 Juli 2020 Saya membagikan materi "Pengantar Media Pembelajaran Daring" kemudian juga saya membagikan link google form https://bit.ly/DaftarHadirsatu ke grup masyarakat sasaran yang nantinya akan diisi oleh masyarakat sasaran sebagai daftar hadir pada tanggal 10 Juli 2020.

Adapun Materi yang dibahas pada" Pengantar Media pembelajaran daring" adalah mencakup tentang pengenalan baik dari segi definisi maupun istilah dan  makna dari media pembelajaran daring itu sendiri , kemudian juga dimateri memuat kelebihan dari aplikasi Schoology yang nantinya akan digunakan pada program kerja selama melakukan KMbD ini , kemudian yang terakhir adalah memuat tentang penjelasan dari pertanyaan kenapa harus menggunakan schoology ?? ,  pada materi tersebut sudah dipaparkan dengan sangat jelas .

Jumlah masyarkat sasaran yang mengisi daftar hadir pada link : https://bit.ly/DaftarHadirsatu   pada tanggal 10 Juli 2020 adalah sebanyak 7 orang dari jumlah keselurahan masyakarat sasaran yang total nya adalah 7 orang , berarti dapat ditarik kesimpulan bahwasannya masyarakat sasaran yang hadir pada tanggal 10 Juli 2020 adalah keselurruhan dari masyakarat sasaran yang ada . Berikut nama-nama masyarakat sasaran yang sudah mengisi daftar hadir pada google form :


NONAMA LENGKAPKETERANGAN
1Asrianti S.Pd
Hadir
2Lidya Natalia Kaban, S.Pd
Hadir
3Siti Aisyah , S.Kom
Hadir
4Rasmita Sembiring, SE
Hadir
5Eryska Leonora Purba S.Pd
Hadir
6Sita Purnilawati, S.Pd
Hadir
7Rodearni Haloho ,S.Kom
Hadir


Melihat respon / tanggapan dari masyarakat sasaran KMbD 2020 di grup , mereka terlihat sangat antusias dalam mengikuti serta menerima materi pertama yang telah di share pada topik KMBd 2020 ini".  Untuk Materi Yang sudah dibuat bisa diakses di link google drive berikut : https://bit.ly/MateriPengantarMediaPembelajaranDaringKMBd2020 .