Mempersiapkan Materi Yang Akan Dibagikan Kepada Masyarakat Sasaran
- Oleh Ni Luh Putu Egi Santika Maharani
- Tuesday 21/07/2020
- Kelompok 178, Kelompok, Kelompok
Pada Minggu ke-3 sesuai jadwal pelaksanaan kegiatan KMbD ini dari tanggal 20-21 Juli merupakan jadwal persiapan materi KMbD. Sebelum materi dibagikan dilakukan suatu pengecekan atau persiapan materi atau kelengkapan materi tersebut. Persiapan materi ini dilakukan yaitu untuk pengecekan materi keseluruhan yang akan dibagikan kepada masyarakat sasaran melalui WhatsApp grup. Sehingga setelah dilakukan persiapan materi bisa langsung dibagikan bertahap kepada masyarakat sasaran sesuai jadwal yang ditentukan.