Menerapkan Pemasaran Promosi Dimedia Sosial.

Kegiatan yang dilakukan pada hari Selasa, 28 Juli 2020 yaitu menerapkan pemasaran dimedia sosial agar mengetahui masyarakat sasaran telah paham atau tidak. Disini masyarakat melakukan promosi dimedia sosial seperti whatsapp, facebook, dan instagram. Masyarakat sasaran bisa melakukan promosi disalah satu media sosial atau disemua media sosial tersebut. Dengan mengirim bukti bahwa sudah melakukan promosi dapat dipastikan masyarakat sasaran telah paham melakukan promosi dengan baik dan benar. Tujuannya adalah memajukan atau mengembangkan usaha bisnis offline menjadi online akibat Covid-19. Dengan mempromosikan dagangan dimedia sosial tersebut dapat dipastikan banyak peminat nya dan dagangan masyarakat sasaran dapat berkembang dengan baik. 

Tentang Penulis