Mengunggah Aplikasi Maple-13 ke Google Drive untuk Selanjutnya di Unduh oleh Masyarakat Sasaran serta Menyepakati Materi Ajar

Senin, 6 Juli 2020

Pada hari ini, kegiatan awal KMbD dimulai dengan mengunggah Aplikasi Maple-13 ke Google Drive, ini bertujuan agar Masyarakat Sasaran dalam hal ini Siswa SMA bisa mengunduh lalu meng-install di laptop masing-masing dan akan digunakan pada minggu ke-3 pelaksanaan KMbD Undiksha 2020. Kegiatan selanjutnya yaitu menyepakati materi ajar yang akan diulas selama kegiatan KMbD, kegiatan ini dilakukan melalui WhatsApp Grup.

Adapun pilihan materi yang diberikan, meliputi:

  1. Pendekatan Integral (1 orang)
  2. Grafik Fungsi Kuadrat (3 orang)
  3. Luas Daerah Kurva (1 orang)

Berdasarkan voting, dipilih Grafik Fungsi Kuadrat sebagai materi ajar selama kegiatan KMbD 2020.

Aplikasi Maple-13