MINGGU KETIGA (22 Juli 2020) – Pembelajaran Daring Akuntansi Mengenai Jenis-Jenis Profesi Akuntansi,Bidang Spesialisasi Akuntansi, Pentingnya Etika Profesi
- Oleh Kadek Desy Swandewi
- Wednesday 22/07/2020
- Kelompok 293, Kelompok, Kelompok
Rabu, 22 Juli 2020 (Pukul 19.00 – 20.45) telah dilaksanakan
kegiatan pembelajaran daring akuntansi yang kedua dan diikuti oleh seluruh
masyarakat sasaran yaitu sebanyak 5 orang siswa dan siswi. Pada pembelajaran
daring akuntansi yang kedua ini, tahap pelaksanaannya yaitu penyampaian materi,
diskusi, dan pemberian tugas kepada masyarakat sasaran. Adapun materi yang
dibahas pada hari ini antara lain :
1. Jenis-Jenis Profesi Akuntansi
2. Bidang Spesialisasi Akuntansi
3. Pentingnya Etika Profesi.
Penyampaian materi dilakukan dengan menggunakan teks berupa pdf, video yang membahas mengenai jenis-jenis profesi akuntansi dan diulas kembali oleh pelaksana atau mahasiswi. Lalu, pemberian tugas kepada masyarakat sasaran yaitu mendeskripsikan jenis profesi akuntansi yang diminati beserta alasannya dengan waktu pengerjaan selama satu hari. Proses pembelajaran daring akuntansi yang kedua ini berjalan cukup lancar.
Pranala :
Materi Akuntansi II (Jenis-Jenis Profesi Akuntansi,Bidang Spesialisasi Akuntansi, Pentingnya Etika Profesi) : https://drive.google.com/file/d/122yuFGVpNHRWm1-UCEjib-XqiSsAmz88/view?usp=drivesdk
Video Pembelajaran :