Pelatihan Bisnis Online dengan Media Sosial Bersama Masyarakat Sasaran
- Oleh Komang Ayu Marheni Pinatih
- Saturday 01/08/2020
- Kelompok 12, Kelompok, Kelompok
Selasa, 28 Juli 2020 merupakan tahapan kegiatan berikutnya yaitu Pelatihan Bisnis Online dengan Media Sosial Bersama Masyarakat Sasaran. Kegiatan ini dilakukan untuk mengajak masyarakat berinovasi di masa pandemi covid-19 ini khusunya untuk mengatasi masalah ekonomi yang terjadi yaitu dengan Berbisnis Online menggunakan Media Sosial. Kegiatan ini dilakukan bersama masyarakat sasaran melalui via Whatsaap Grup kemudian materinya dikirimkan dengan video pelatihan dan juga link youtube. Masyarakat dapat menyimak videonya terlebih dahulu lalu dilanjutkan dengan diskusi mengenai hal yang belum masyarakat pahami. Tanggapan dan respon dari masyarakat sangatlah baik dilihat dari aktifnya masyarakat ikut berpartisipasi dalam kegiatan pelatihan ini.
Link youtube video Pelatihan Bisnis Online dengan Media Sosial: