Pelatihan pembuatan dan penggunaan cairan disinfektan minggu ke-3

Telah dilaksanakan pelatihan dan pembuatan cairan disinfektan minggu ke-3 kepada masyarakat sasaran.  Kegiatan ini dilaksanakan pada hari kamis tanggal 30 Juli 2020. Dalam kegiatan ini, masyarakat sasaran kembali diminta untuk mempraktekan pembuatan dan penggunaan cairan disinfektan berdasarkan video tutorial yang telah dikirim. Masyarakat sasaran juga diminta untuk mendokumentasikan kegiatan mereka dalam bentuk video yang kemudian dikirim untuk evaluasi. Berdasarkan video yang telah dikirim, masyarakat sasaran telah paham bagaimana cara membuat dan menggunakan cairan disinfektan.

Berikut merupakan hasil dari kegiatan praktek pembuatan dan penggunaan cairan disinfektan minggu ke-3 oleh masyarakat sasaran.

https://youtu.be/8gF6aSibDlk


Tentang Penulis