Pemberian Edukasi Melalui Audio Visual Kepada Masyarakat Sasaran
- Oleh Putu Tasha Diah Faradisa
- Tuesday 28/07/2020
- Kelompok 43, Kelompok, Kelompok
Selasa, 28 Juli 2020
Pada kegiatan hari ini, saya melakukan kegiatan pemberian edukasi melalui audio visual kepada masyarakat sasaran. Video yang saya berikan kepada masyarakat sasaran, saya mengambil dari youtube. Video yang saya berikan sudah lengkap, dengan tema 1 dan tema 2 .
Dalam tema 1 subtema 1 berisikan materi mengenai Ciri-ciri Makhluk Hidup, dalam penyampaian materi berisikan menyanyi, contoh, dan inti dari materi yang di sampaikan yaitu pengertian ciri-ciri makhluk hidup.
Dalam video ke2 Tema 2 subtema 1 berisikan materi mengenai Menyayangi hewan dan Tumbuhan. Dimana dalam penyampaian materi berisikan, mengenal dongeng, pengertian dongeng, unsur-unsur intrinsik dongeng, jenis dongeng, conto dongeng Pohon Apel Yang Tulus.
Lalu di lanjutkan untuk berdiskusi melalui Zoom, pertemuan di zoom masyarakat sasaran tidak ada yang merasa kurang di pahami dalam video-video yang di berikan, setelah selesai melakukan pertemuan di zoom, salah satu masyarakat sasaran menanyakan mengenai perbedaan mitos dengan fakta dan di jawab oleh masyarakat sasaran yang lain.
file ini berisikan video kegiatan yang di lakukan bersama masyarakat sasaran https://drive.google.com/file/d/1iug2tJaI9UEXE_zO_8mqly35JNhK66At/view?usp=drivesdk
Berikut ini link dari media audio visual yang di berikan kepada masyarakat sasaran :