Pemberian Edukasi terkait tabungan atau pentingnya menabung sejak dini
- Oleh Luh Noviani
- Saturday 18/07/2020
- Kelompok 211, Kelompok, Kelompok
Sabtu, 18 Juli 2020 telah dilaksanakan kegiatan pemberian materi mengenai materi lanjutan tentang tabungan atau pentingnya menabung sejak dini dalam bentuk file word dan powerpoint. Adapun edukasi yang diberikan berupa pengertian tabungan, manfaat dan jenis-jenis tabungan serta pentingnya menabung sejak dini. Tujuan pemberian edukasi tersebut agar peserta didik lebih mengerti terlebih dahulu terkait tabungan. Dari kegiatan tersebut ada beberapa pertanyaan yang diajukan peserta didik, yaitu:
1. pengertian tabungan konvensional?
2. jika kita tidak bisa menghargai uang dalam kehidupan sehari-hari apa yang terjadi?
3. pengertian dari tabungan giro, serta apakah menabung di bank mendapat keuntungan?