Pemberian Materi 2 mengenai Aplikasi Utama dan Pendukung kepada Masyarakat Sasaran
- Oleh Daniel Eka Putra
- Sunday 11/07/2021
- Kelompok 50, Kelompok, Kelompok
Pelaksanaan program kerja selanjutnya adalah pemberian materi kedua dalam bentuk pdf dan ppt. Materi yang diberikan adalah materi pengenalan terhadap aplikasi utama yaitu Anchor dan aplikasi pendukung, Audacity, dalam pembuatan Podcast.