Pemberian Soal Kuis dan Pendampingan Belajar Online
- Oleh Ni Kadek Ari Suardani
- Monday 27/07/2020
- Kelompok 127, Kelompok, Kelompok
Pada minggu ke-3 dari telah dilaksanakan kegiatan Pemberian Soal Kuis dan Pendampingan Belajar Online melalui grup whatsap yang berlangsung dari hari Senin sampai dengan hari Minggu, dengan topik yang dibahas yaitu Pola Kegiatan Ekonomi dan Kreativitas dalam Kehidupan Ekonomi.
Nama Desa. : Sai
Kecamatan. : Pupuan
Kabupaten. : Tabanan
Provinsi. : Bali
Pemberian kuis tersebut telah selesai dilakukan pada hari minggu. Namun dikarenakan ada kesalahan pada jaringan internet sehingga tidak bisa di upload pada hari minggu.