Pembiasaan Kegiatan Sederhana yang Dapat Menurunkan Stres dan Depresi

Senin, 27 Juli 2020 dimulai pembiasaan kegiatan sederhana yang dapat menurunkan stres dan depresi. Kegiatan pada minggu ke-4 ini merupakan kegiatan lanjutan dari minggu ke-3. Masyrakat sasaran tetap berpatokan pada video yang telah di share oleh penyaji pada minggu ke-2. Kegiatan pembiasaan dilaksanakan agar dapat memberikan evaluasi maksimal dari masyarakat sasaran terkait kegiatan KMbD yang telah dilaksanakan. Kegiatan minggu ke-4 tetap dilaksanakan melalui grup WA masyarakat sasaran. Berikut dilampirkan dokumentasi yang dikirim oleh masyarak sasaran yaitu foto berolahraga untuk mengurangi stres,foto bertemu sahabat untuk bercerita untuk mengurangi stres, dan foto mendengarkan lagu K-Pop untuk meredakan stres.


Tentang Penulis