Pembuatan Group WhatsApp dalam Pelaksanaan Kmbd Tahun 2020


Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi

mahasiswa strata I Universitas Pendidikan Ganesha (UNDIKSHA). Mahasiswa

dapat pengalaman langsung dalam mengaplikasikan dan mengintegrasikan ilmu pengetahuan yang dikuasai untuk memecahkan permasalahan di masyarakat. Sebelumnya, KKN Undiksha selalu dilakukan dengan pola konvensional. Saat ini hal tersebut tidak memungkinkan untuk dilakukan ditengah situasi yang masih kurang baik akibat Pandemi Covid-19. Untuk itu perlu dilakukan perubahan pola

pelaksanaan KKN, dari konvensional menjadi KKN Mandiri berbasis Daring telah dilaksanakan Pada tanggal 06/07/2020 Pembuatan WhatsApp Grup dengan Masyarakat sasaran dan memberikan konfirmasi dan informasi terkait penggunaan grup yang dibuat untuk memudahkan dalam berkomunikasi secara online/daring.