Pendampingan dan menyimak pembuatan produk bubble tea masyarakat sasaran melalui Video call WhatzApp
- Oleh Luh Putu Armalia Eka Yanti
- Sunday 26/07/2020
- Kelompok 141, Kelompok, Kelompok
Kegiatan ini dilaksanakan pada 19 Juli 2020, kegiatan ini menyimak sekaligus mendampingi salah satu masyarakat sasaran yang sudah memiliki produk untuk dipasarkan pada aplikasi Grab. Produk yang dibuat yakni bubble tea dengan 10 varian rasa yang akan dipasarkan, selanjutnya mendampingi masyarakat sasaran yang masih kebinggungan menentukan harga pada masing masing produk yang dipasarkan. Kegiatan berikutnya yakni mendaftarkan gerai dan produk masyarakat sasaran pada aplikasi grab
Berikut lampiran video pada saat melakukan video call dengan salah satu masyarakat sasaran
Nama masyarakat sasaran : Adi Merta Pratama belum bekerja