Pendampingan dan menyimak pembuatan produk camilan makanan masyarakat sasaran melalui Video call WhatzApp

Kegiatan ini dilaksanakan pada 21 Juli 2020, kegiatan ini menyimak sekaligus mendampingi salah satu masyarakat sasaran yang sudah memiliki produk untuk dipasarkan pada aplikasi Grab. Produk yang dibuat yakni camilan makanan berupa kentang goreng, nugget, pisang goreng, bubble tea, ubi goreng, mole, piscok dan masih banyak lagi selain itu produk makanan camilan ini sudah dipasarkan oleh masyarakat sasaran disekitar rumah saja, masyarakat sasaran menginginkan agar produk yang dijual secara online memperluas jaringan konsumen. selanjutnya mendampingi masyarakat sasaran yang masih kebinggungan menentukan harga pada masing masing produk yang dipasarkan. Kegiatan berikutnya yakni mendaftarkan gerai dan produk masyarakat sasaran pada aplikasi grab


Berikut lampiran video pada saat melakukan video call dengan salah satu masyarakat sasaran 
Nama masyarakat sasaran : Komang Adi Putri Widanti pekerjaan pedagang





Tentang Penulis