Pengenalan Media Hidroponik

Hidroponik merupakan budidaya menanam dengan memanfaatkan air tanpa menggunakan tanah, dengan menekan pemenuhan kebutuhan nutrisi bagi tanaman. Hidroponik itu sendiri memiliki beberapa keunggulan yaitu :

1. Tidak membutuhkan tanah.

2. Tidak memakan banyak tempat.

3. Mampu memberikan hasil yang melimpah.

4. Tanaman yang ditanam relatif tumbuh lebih cepat, karena nutrisi yang teratur.

Ada beberapa macam sistem hidroponik yang sering digunakan di Indonesia seperti, Sistem NFT (Nutrient Film Technique)

Sistem Wick/Sumbu

Hidroponik Rakit Apung

Sistem Dutch Bucket.

Tentang Penulis