Perkenalan Antar Masyarakat Sasaran

    Pada Jumat, 10 Juli 2020, merupakan masih minggu pertama pelaksanaan KMbD. Setelah saya membuat group WhatsApp, Saya dan Masyarakat sasaran melakukan kegiatan perkenalan antar masyarakat sasaran. Tujuan kegiatan ini supaya dikegiatan selanjutnya mereka sudah saling megenal dan tidak merasa canggung saat melakukan diskusi dalam melaksanakan program kerja selama pelaksanaan KMbD. Dengan kegiatan perkenalan ini saya mengetahui nama dan sekolah/universitas masyarakat sasaran sebagai berikut: 

1. Ni Putu Riska Hulyani Cahya Putri, mahasiswi dari Universitas Mahasaraswati Denpensar.

2. Irma Suci Agustina, mahasiswi dari Universitas STMIK STIKOM Indonesia.

3. Ni Nyoman Trianingsih, siswa dari SMA Negeri 1 Kuta Utara.

4. Farhan Maulana Putra, siswa dari SMA Negeri 2 Mengwi.

5. Dewa Ayu Made Pradnya Masyenita, siswa dari SMA Negeri 2 Mengwi.

    Target masyarakat sasaran saya dikalangan remaja maka dari itu rata-rata mereka siswa bersekolah dijenjang Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Mahasiswa.


Tentang Penulis
Ni Luh Gede Trisna Sri Jayanti