Proses pembelajaran
- Oleh Ni Kadek Asri Rumiartini
- Saturday 25/07/2020
- Kelompok 104, Kelompok, Kelompok
Pembelajaran dilaksanakan secara langsung dengan mendatangi rumah-rumah masyarakat sasaran. Rumah masyarakat sasaran kebetulan terletak masih dalam satu komplek perumakan yang sama dengan saya jadi memungkinkan jika dilaksanakan pembelajaran secara langsung. Pembelajaran kedua ini dilaksanakan berdua di rumah salah satu siswa. Pembelajaran yang diberikan pembahasan dan mencoba pembelajaran bab pertama yaitu "Bilangan". Bilangan merupakan materi awal yang didapatkan siswa kelas 7 pada semester awal ini. Pembelajaran dilakukan pukul 15.00 sampai 17.00. Waktu ini diambil karena menyesuaikan dengan jam pelajaran siswa disekolah dan kesepakatn dengan masyarakat sasaran. Meskipun pembelajaran dilakukan secara langsung tetapi tetap memperhatikan protokol kesehatan dalam pelaksanaanya.