sosialisasi mengenai cara pembuatan hand sanitizer

Hand sanitizer merupakan cairan pembersih yang digunakan untuk membersihkan tangan pada saat selesai menyentuh benda benda yang tidak kita ketahui kebersihannya. hand sanitizer juga merupakan pembersih tangan  disaat tidak ada air misalkan pada saat kita ada di luar. maka dari itu pada hari rabu tanggal 22 juli 2020 saya mengajak masyarakat sasaran untuk membuat hand sanitizer yang mudah dibuat mengingat pada masa pandemi seperti ini hand sanitizer sulit ditemui di toko toko sehingga dengan memberikan sosialisasi mengenai cara pembuatan hand sanitizer ini bisa membantu masyarakat untuk mencegah penyebaran covid-19.


Tentang Penulis