Upload Video Pembelajaran Sekaligus Pembagian Materi Ke-2 Kepada masyarakat Sasaran (Siswa)

Rabu, 29 Juli 2020

Pada tahapan ini penulis kembali mengunggah atau upload materi kedua yang akan diberikan kepada siswa, adapun materi kedua ini yaitu mengenai "Dinamika Kependudukan dan Pembangunan Nasional".

Selanjutnya penulis membagikan materi tersebut kepada siswa sasaran, dimana proses dari pembagian materi kedua ini sama seperti pembagian materi pertama yaitu dengan menyalin link youtube mengenai vedeo tersebut, kemudian dibagikan melalui WhatsApp Grup. Penulis juga menginstruksikan siswa agar benar-benar mempelajari materi yang telah dibagikan agar nantinya saat diberikan kuis bisa menjawab secara optimal, selain itu siswa juga diinstruksikan untuk membuat soal yang nantinya akan digunakan untuk tanya jawab.

berikut merupakan link mengenai video pembelajarannya:

https://youtu.be/YnU908ztAtA


Tentang Penulis
Ni Komang Feby Ayu Pengastuti