HARI KE 20 KEGIATAN KKNT DESA BELANGA (20 JULI 2023)

Diawali dengan kegiatan pembersihan posko, lalu mempersiapkan yang dibutuhkan untuk kegiatan musyawarah masyarakat desa. Setelah itu dilanjutkan dengan kegiatan musyawarah masyarakat desa serta penyuluhan mengenai rabies. Setelah kegiatan mmd selesai peserta kknt undiksha membersihkan tempat yang telah digunakan. Setelah itu kegiatan selanjutnya yaitu memasang spanduk waspada rabies di desa dan melakukan latihan senam sebagai persiapan kegiatan hari anak nasional dan diakhiri dengan kegiatan membersihan posko dan persiapan istirahat.