Kegiatan KKNT Desa bayung Cerik | 24 Juli 2023

Kegiatan KKNT di desa bayung cerik tanggal 24 Juli 2023, diawali dengan melaksanakan pemersihan di balai banjar, kemudian melaksanakan sosialisasi stunting yang dimulai pukul 18.00 dengan sasaran ibu hamil, ibu yang baru mrnikah, dan ibu yang memounyai balita, yang dihadiri perbekel, kadus dan sekdes desa bayung cerik.