Memberikan Informasi Tentang Program Kerja dan Agenda Kegiatan yang Dilakukan Serta Menentukan Waktu Pelaksanaan Kegiatan
- Oleh Ni Ketut Puji Gayatri
- Friday 09/07/2021
- Kelompok 216, Kelompok, Kelompok
Kamis, 8 Juli 2021 pada pukul 11.31 WITA saya telah melaksanakan kegiatan KKNbD pertemuan kedua dengan masyarakat mitra melalui grup WhatsApp yang meliputi menyampaian program kerja yang telah dirancang serta diskusi tentang waktu pelaksanaan kegiatan yang terdiri dari penentuan hari dan jam pelaksanaan. Tujuannya agar waktu pelaksanaan kegiatan KKNbD ini tidak berbenturan dengan kegiatan atau aktivitas dari para ibu-ibu rumah tangga (mitra).