Membuat Group WhatsApp, yang didalamnya terdapat anggota yang terdiri atas masyarakat yang dijadikan sebagai masyarakat sasaran yaitu ibu rumah tangga dalam pelaksanaan KKNbD
- Oleh Ni Putu Cantika Prabandari
- Thursday 29/07/2021
- Kelompok 39, Kelompok, Kelompok
Hari Senin tanggal 5 Juli 2021, dilaksanakannya kegiatan pertama dalam pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata berbasis Daring yaitu membuat Group dengan menggunakan sarana Aplikasi WhatsApp. Dalam group WhatsApp anggotanya terdiri dari penulis dan masyarakat sasaran yaitu ibu rumah tangga di Desa Kukuh, Kecamatan Marga, Kabupaten Tabanan.