Mendiskusikan permasalahan siswa dalam mamahami materi MMP (Membaca Menulis Permulaan) yang nantinya akan dijadikan media pembelajaran agar dapat memudahkan siswa.

Pada hari kedua pelaksanaan KKNbD ini, tepatnya tanggal 6 Juli 2021, Saya melakukan diskusi terkait permasalahan atau kesulitan siswa dalam memahami materi MMP ini, yang dimana materi ini sangat penting digunakan kedepannya bagi siswa. Sebelum melakukan diskusi, pertama saya mencari narasumber yang sesuai dengan materi pembelajarannya yaitu Bahasa Indonesia, setelah mendapatkan narasumber kemudian menentukan waktu yang tepat untuk melakukan diskusi. Jadi kami telah menentukan diskusi dari jam 16:00 sampai 17:00 WITA. Sebelum diskusi saya mempersiapkan 4 pertanyaan terlebih dahulu. Di akhir diskusi tidak lupa untuk mengucapkan terimakasih kepada narasumber karena sudah memberikan informasi yang nantinya saya akan gunakan untuk membuat rancangan media pembelajaran kedepannya untuk dapat memudahkan siswa dalam memahami materi MMP ini.

Tentang Penulis