MINGGU 3 Praktik Berkaitan Microsoft Word
- Oleh Nyoman Sri Wahyuni
- Tuesday 04/08/2020
- Kelompok 274, Kelompok, Kelompok
Setelah diberikan materi berkaitan dengan Microsoft word, kegiatan
selanjutnya yang dilakukan adalah mempraktikan secara langsung materi yang
telah diberikakan, karena jika tanpa adanya praktik secara langsung dirasakan
kurang efektik dalam penyampaian materi kepada masyarakat sasaran. Tujuan dilakukannya
kegiatan ini agar masyarakat sasaran memiliki keterampilan untuk mengoprasikan
Microsoft Word sehingga jika ada tugas yang berkaitan dengan Microsoft Word
masyarakat sasaran dapat dengan mudah menyelesaikannya.