Pemberian Edukasi Terkait Covid 19

Pada kegitan yang kedua dalam serangkaian kegiatan KKNbD pada tanggal 9 juli 202. Kegitian ini yaitu tentang pemberian edukasi terkait Covid 19  kepada masyarakat sasaran, dengan tujuan memperluas wawasan masyarakat sasaran tehadap virus Covid 19

Kegiatan diawali dengan memberikan sebuah materi yang dikirim melalui Whatsapp Grup yang sudah disepakati terlebih dahulu dengan mengirimkan materi dan vidio singkat yang membahas  Covid 19 secara klinis. Dalam materi ataupun vidio berisi wawasan penjelasan secara klinis apa itu pengertian daru covid 19, apa saja ciri - ciri Covid 19 dan lain sebagainya. Tidak hanya memberikan sebuah materi, penulis tidak luput juga melakukan sesi tanya jawab terhadap masyarakat sasaran dari warga Desa Alasangker. Tujuan penulis melakukan sesi tanya jawab yaitu mengukur batas kemampuan ataupun samapai mana wawasan masyarakat sasaran terhadap Covid 19. Dalam sesi tanya jawab respon dari maswayarakt sasaran lumayan antusias  terlihat dari mereka yang memebriakn beberapa pertanyaan kepada penulis terkait materi yang telah diberikan, adapuan contoh dari beberapa pertanyaan yang penulis ambil yaitu. Apakah penggunana masker efisien dalam pencegahan virus corona ? Masker dinilai efektif untuk menahan tetesan (droplet) sebagai rute transmisi utama dari coronavirus. Sejumlah penelitian memperkirakan, masker memiliki kemampuan menahan tetesan tersebut sekitar lima kali lipat jika dibandingkan dengan seseorang yang tidak menggunakan penghalang apapun. Selain itu jika kita kemungkinan melakukan kontak dekat dengan seseorang yang terinfeksi, masker dapat mengurangi kemungkinan tertular dari penyakit tersebut. Setelah melakukan sesi diksui penulis memberikan beberapa kesimpulan terhadap kegiatan yang telah dilaksanakan pada hari ini. 

Pada kegiatan penutup penulis mengucpalan banyak - banyak tirmakasi terhadapap masyarakat sasaran yang telah meluangkan waktu untuk ikut dalam kegiatan ini, dan tidak luput juga memebrikan motivasi untuk selalu hidup sehat selama pandemi Viris Corona. 



Tentang Penulis