Pemberian Evalusi pembelajaran dengan memanfaatkan quizizz materi tema 1 subtema 1 pembelajaran ke-1
- Oleh Ni Putu Yusi Elviani
- Saturday 17/07/2021
- Kelompok 19, Kelompok, Kelompok
Pada minggu pertama ,tanggal 10
juli 2021 pemberian tes kepada siswa dengan memanfaatkan Quizizz sebagai media
evaluasi pembelajaran siswa. Evaluasi pembelajaran yang diberikan menyangkut
materi tema 1 (indahnya kebersamaan) subtema 1 pembelajaran ke-1 pada kelas 4. Dengan memberikan tes berupa Quizizz
game kepada siswa dapat menambah minat belajar siswa dan untuk mengetahui
pencapaian belajar siswa mengenai pembelajaran yang diberikan dengan vidio pembelajaran
yang dibagikan secara daring melalui WhatsApp Group, Siswa diberikan waktu
untuk menjawab mulai dari pukul 15:00 -18:00.
Menilai pencapaian belajar siswa bertujuan untuk mengetahui
sejauh mana pemahaman siswa terhadap materi yang diberikan oleh pengajar.
Dengan memberikan Tes dengan memanfaatkan quizizz, tes yang dilaksanakan akan
lebih menyenangkan dan menarik bagi siswa.
Berikut ini merupakan link Quizizz:
https://quizizz.com/join?gc=13565510
kode : 13565510