Pemberian Sosialisasi Terkait Gejala - Gejala Covid - 19 Melalui Media Poster yang Di kirimkan Melalui Grup WhatsApp, di Desa Penglatan
- Oleh I Gede Ferry Eka Putra
- Wednesday 07/07/2021
- Kelompok 197, Kelompok, Kelompok
Pada tanggal 7 Juli 2021 di Desa Penglatan, penulis menjalankan program memberikan sosialisasi terkait gejala - gejala covid - 19 berupa media poster yang di kirimkan melalui grup whatsapp yang telah di sediakan sebelumnya. Penulis memberikan masyarakat sasaran untuk mencermati terlebih dahulu dan nentinya masyarakat sasaran akan mengirimkan ke grup keluarganya masing - masing. Pada saat sesi tanya jawab jika masyarakat sasaran mempunyai pertanyaan mengenai materi dan poster yang telah diberikan, maka penulis akan memberikan jawaban secara singkat dan jelas sehingga masyarakat dapat dengan mudah memahaminya. Setelah sesi tanya jawab dilaksanakan maka akan diberikan informasi mengenai jadwal sosialisasi selanjutnya