Perkenalan dan pemberian materi perusahaan dagang.
- Oleh Putu Ekarini
- Friday 09/07/2021
- Kelompok 243, Kelompok, Kelompok
Pada tanggal 9 Juli 2021, pukul 11:01-13:46 Wita. Hari pertama saya memberikan pelatihan melalui grup WhatsApp. Kegiatan ini diikuti oleh 5 orang masyarakat sasaran, yaitu 3 orang berasal dari SMA Negeri 1 Gerokgak jurusan IPS dan 2 orang berasal dari SMK Negeri 2 Seririt Jurusan Akuntansi. Sebelum memberikan materi mengenai perusahaan dagang kami melakukan perkenalan diri terlebih dahulu agar masyarakat sasaran saya mengenal satu dengan yang lainnya. Kemudian saya membagikan materi perusahaan dagang untuk dipelajari dan dipahami.