SOSIALISASI NEW NORMAL
- Oleh Ni Wayan Dinda Puspa Widnyani Serongga
- Tuesday 04/08/2020
- Kelompok 258, Kelompok, Kelompok
Sosialisasi New Normal ini merupakan kegiatan pemberian informasi dan tips terhadap masyarakat sasaran mengenai cara menghadapi New Normal yang dapat dilakukan mandiri di rumah masing masing. Dari survey yang saya lakukan sebelumnya, kebanyakan masyarakat memberikan nomer telefon yang tidak valid dengan whatsapp sehingga tidak saya buatkan grup melainkan saya hubungi secara pribadi dan juga keuntungan menghubungi secara pribadi ini adalah apabila masyarakat ingin bertanya lebih lanjut akan lebih leluasa bertanya kepada saya.