Kegiatan Minggu Kedua (Senin, 17 juli -22 juli 2023) KKNT Undiksha di Desa Banua
- Oleh Ade Lia Fitri Wulandari
- Tuesday 08/08/2023
- BANUA, KINTAMANI, Kabupaten Bangli
Kegiatan pada tanggal 17 Juli
Pada tanggal 17 juli pukul 06.30 kami mempersiapkan keperluan untuk proker stanting yang akan dilaksanakan di watilan desa banua padap ukul 09.00. Dalam proker ini kami bekerja sama dengan Kader-Kader Posyandu Desa Banua dan juga Puskesmas Kintamani VI.
Setelah melaksanakan proker kami melakukan matur piuning di pura Dalem desa banua dan padmasana posko . Setelah Kami melaksanakan matur piuning di posko, melaksanakan diskusi bersama bapak kepala desa membahas terkaitnya libur tanggal merah.
Kegiatan pada tanggal 20 Juli
Pada tanggal 20 juli 2023 kami mempersiapkan seluruh keperluan untuk melaksanakan proker “BANUA CEGAH RABIES”yang akan dilaksanakan pada tanggal 21 juli 2023 .
Kegiatan pada tanggal 21 Juli
Pada pukul 09.00 kami melaksanakan diskusi bersama dinas perternakan untuk membantu berjalanya proker rabies di desa banua. penanggung jawab proker ini yaitu Ade Lia Fitri Wulandari. Untuk sistem proker kami melaksanakan sosialisasi disetipa rumah warga dengan mengunakan poster dan didampingi oleh bapak dinas peternakan yang sedang memberikan vaksin kepada hewan hewan dirumah warga. Pada malam hari kami melaksanakan evaluasi dan rapat persiapan untuk proker “Cara Mencuci tangan”
Pada tannggal 22 Juli 2023 kami
Kegiatan Cara mencuci tangan dilaksanakan di SD Negeri Banua pada jam 09.00. Kegiatan ini di pertanggung jawabkan oleh I Made Adi Purnama. Kegiatan ini selain melakukan pelatihan dan sosialisasi kita juga melakukan games kepada anak anak SD agar dapat lebih dekat dengan kakak kakak KKN Undiksha. Semua Mahasiswa yang turut memeriahkan perjalanan proker sudah melaksanakan dengan baik. Kegiatan selesai jam 11:00 dan nantinya akan di lanjutkan pada tanggal 29 Juli 2023 untuk mengenai Pelatihan dan Sosialisasi Sikat gigi.
Link kegiatan video :
https://www.instagram.com/reel/Cu0TYaQs7TO/?igshid=MzRlODBiNWFlZA==
https://www.instagram.com/reel/Cu9maeVr77u/?igshid=MzRlODBiNWFlZA==
https://www.instagram.com/reel/CvCDtANPiA9/?igshid=MzRlODBiNWFlZA==