Membagikan Hand Sanitizer Kepada Masyarakat Sasaran dan Melakukan Evaluasi Kegiatan Program KKNbD
- Oleh Ni Luh Putu Gita Mentari
- Friday 30/07/2021
- Kelompok 40, Kelompok, Kelompok
28 Juli 2021, Mengumpulkan bukti kegiatan yang telah dilaksanakan dan melakukan evaluasi terhadap program yang dilaksanakan. Evaluasi dilakukan untuk mengetahui kekurang dan kendala-kendala yang dialami oleh masyarakat sasaran dalam menjalankan program, sehingga diharapkan kedepannya masyarakat sasaran dapat mengatasi kendala-kendala tersebut. Kegiatan berlangsung secara online dengan masyarakat sasaran menggunakan whatsapp grup.
30 Juli 2021, membagikan hand sanitizer kepada masyarakat sasaran. Untuk masyarakat sasaran hand sanitizer menjadi alternatif untuk membersihkan tangan dikala tidak ada air dan sabun. Menggunakan hand sanitizer merupakan cara praktis untuk mencegah penularan virus corona, hand sanitizer digunakan apabila mencuci tangan tidak memungkinkan untuk dilakukan. Kegiatan berlangsung secara offline dengan mengunjungi setiap rumah masyarakat sasaran dengan menerapkan protokol kesehatan.