Memberikan Edukasi Pembelajaran Di Masa Pandemi Covid-19 Dan Evaluasi Kegiatan Serta Evaluasi Materi.

    Pada Hari Rabu, Tanggal 22 Juli 2020 merupakan Program kerja ketiga yang telah saya susun yaitu Memberikan edukasi pembelajaran di masa pandemi covid-19 dan evaluasi kegiatan serta evaluasi materi. Saya memberikan materi mengenai pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) kelas 8 SMP/MTs sesuai dengan kebutuhan masyarakat sasaran. materi tersebut dapat di unduh pada link berikut:   https://youtu.be/pGhHaaQWu-0 .

Untuk Edukasi pembelajaran dan Evaluasi Pembelajaran terdapat 3 Tahapan yaitu: 

1. Sebelum memberikan Materi kepada masyarakat sasaran atau siswa kelas 8 SMP  saya memberikan Soal Pre Test menggunakan Kahoot yang bertujuan untuk mengetahui seberapa besar kemampuan siswa saat menjawab soal. Link Soal Pre Test: https://kahoot.it/challenge/06608205?challenge-id=b16cbed4-ad79-4355-ae1c-707802c8f00c_1595395454186   

2.  Setelah memberikan soal Pre Test saya memberikan Video Pembelajaran melalui link yang telah saya berikan kepada siswa melalui grup di aplikasi WhatsApp. 

3.  Kemudian Saya memberikan Soal Post Test menggunakan Kahoot  yang bertujuan untuk mengetahui seberapa besar kemampuan siswa pada saat menjawab setelah mengetahui materi. apakah ada peningkatan atau tidak. Link Soal Post Test: https://kahoot.it/challenge/04054493?challenge-id=b16cbed4-ad79-4355-ae1c-707802c8f00c_1595420147968 

Untuk Evaluasi Kegiatan saya memberikan Link Google Form yang bertujuan untuk mengetahui apakah Edukasi Pembelajaran Di Masa Pandemi Covid-19 ini dapat membantu Pembelajaran Siswa Secara Efektif. Link Evaluasi Kegiatan : 

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSdPKzLtTY6GB2BVCik4DQ6RvIIrNVIP0KNI4y4ZvsBnggLUxA/viewform?usp=sf_link