Pemberian sarana membuat tempat mencuci tangan kepada masyarakat sasaran

setelah pemberian materi pembekalan kepada masyarakat sasaran selama 4 minggu saya selaku panitia pelaksana memberikan sarana seperti ember dan keran plastik kepada masyarakat sasaran yang dapat digunakan untuk membuat tempat cuci tangan sendiri. baik yang akan diletakkan dirumah maupun di tempat berjualan.

sarana ini diberikan kepada seluruh masyarakat sasaran ke rumah masing masing dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. sarana ini diberikan kepada masyarakat sasaran pada Sabtu 1 Agustus 2020. 

sebelum saya memberikan sarana ini saya sudah menyiapkannya pada hari sebelumnya untuk membeli dan melubangi ember yang akan digunakan sehingga masyarakat sasaran dapat dengan mudah membuat tempat cuci tangan tersebut. kemudian saya melakukan sedikit diskusi pada hari berikutnya terkait kendala yang di hadapi oleh masyarakat sasaran



Tentang Penulis