Pembuatan grup whatsapp dengan masyarakat sasaran
- Oleh Ni Kadek Anggun Novia Dewi
- Wednesday 22/07/2020
- Kelompok 129, Kelompok, Kelompok
Kegiatan pertama pada minggu ketiga pelaksanaan KKN Mandiri Berbasis Daring (KMbD) yaitu dengan membuat grup whatsapp dengan masyarakat sasaran, agar mempermudah berkomunikasi dalam kegiatan KMbD. Dalam grup ini kami akan membahas tentang aktivitas yang akan dijalankan selama KMbD.