Tahap Pelaksanaan Kegiatan Akhir (Evaluasi)
- Oleh I Dewa Ayu Made Widnyani
- Sunday 02/08/2020
- Kelompok 302, Kelompok, Kelompok
Tanggal 27-28 Juli 2020, kegiatan yang dilakukan
yaitu meminta kepada masyarakat sasaran untuk memberikan pesan dan kesan selama
kegiatan berlangsung. Mereka memberikan pesan dan kesan yang sangat baik
terhadap kegiatan yang telah saya berikan.
Tanggal 28-30 Juli 2020, kegiatan yang dilakukanyaitu
melakukan evaluasi kegiatan. Kegiatan evaluasi ini menggunakan google form dan
kemudian di share melakui WA Grub. Kegiatan ini lakukan bertujuan untuk
mengukur seberapa besar keberhasilan dan manfaat yang diberikan kepada
masyarakat sasaran setelah diberikan kegiatan yang telah dilakukan sebelumnya
dengan memberikan beberapa pertanyaan.
Tanggal 1-2 Agustus 2020, melihat hasil angket yang telah diisi oleh masyarakat sasaran. Berdasarkan pada hasil evaluasi terhadap kegiatan yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa kegiatan ini sangat bermanfaat bagi mereka karena dapat mengatasi permasalahan-permasalahan yang mereka alami. Mereka dapat mengendalikan stress yang dialami dari kegiatan meditasi dan melakukan kegiatan positif seperti, memasak, berkebun, melakukan hobi, olahraga, dll. Kegiatan ini juga memberikan manfaat kepada masyarakat, sehingga untuk kedepannya setelah kegiaatan ini berakhir, masyarakat sasaran memiliki motivasi yang besar untuk tetap melanjutkannya.
Berikut merupakan link angket yang dapat diakses di google Drive
https://drive.google.com/file/d/1abt44rkcYZPul1txObvKNkeVRlxfpRTg/view?usp=drivesdk