Kegiatan Senam, Sehat dan Ceria di SMP 6 Pupuan dan Mengajar di SD 5 Pujungan sebagai Sukarelawan
- Oleh I Nengah Dwi Indra Narayana
- Wednesday 27/07/2022
- PUJUNGAN, PUPUAN, Kabupaten Tabanan
Pada hari rabu, 27 juli 2022, pukul 08:00 WITA. Mahasiswa
KKN UNDIKSHA melakukan kegiatan senam di SMP 6 Pupuan. SMP 6 Pupuan berlokasi di Banjar Margasari, Desa Pujungan, Kecamatan Pupuan, Kabupatena Tabanan sebagai pelaksanaan program
kerja kelompok senam, sehat, ceria. Senam ini bertujuan untuk menjaga Kesehatan
jasmani dan kegembiraan masyarakat.
Selain itu para Mahasiswa KKN UNDIKSHA menjadi sukarelawan
pengajar di SD 5 Pujungan yang beerada di Banjar Tibu dalem, Desa Pujungan. Kegiatan
sukarelawan ini bertujuan untuk membantu sebagai tenaga pengajar untuk
murid-murid SD 5 Pujungan. Karena sekolah tersebut memiliki masalah kekurangan
tenaga pengajar oleh karena itu Mahasiswa KKN UNDIKSHA membantu menjadi tenaga
pengajar untuk membantu SD 5 Pujungan.