Persiapan Alat dan Bahan Pembuatan Hand Sanitizer dan Cairan Disinfektan

dalam pembuatan blog ini, saya mempersiapkan alat dan bahan pembuatan hand sanitizer dan cairan disinfektan pada tanggal 5 Juli 2021 pukul 08.00


saya mempersipkan alat dan bahan pembuatan hand sanitizer dengan bahan yang mudah ditemukan yaitu :

a. lidah buaya

b. pisau

c. baskom

d. alcohol 80%

f. pulpen (untuk mengaduk, sebaiknya menggunakan sendok bekas)

g. botol spray ukuran kecil


alat dan bahan pembuatan cairan disinfektan yaitu :

a. baskom

b. karbol wangi (saya menggunakan cairan wipol)

c. botol semprot

d. air 2 liter

e. pulpen (untuk mengaduk, sebaiknya menggunakan sendok bekas)


dengan mempersiapkan alat dan bahan pembuatan hand sanitizer dan cairan disinfektan, yang nantinya akan diberi pelatihan pembuatan hand sanitizer dan disifektan secara langsung kepada masyarakat sasaran. kegiatan pelatihan pembuatan hand sanitizer pada tanggal 12 Juli 2021 pukul 08.00, dan pelatihan pembuatan cairan disinfektan pada tanggal 19 Juli 2021 pukul 08.00. saya memberi pelatihan pembuatan atau tutorial cara membuat hand sanitizer dan cairan disinfektan melalui video (sesi dokumentasi).


selain pembuatan tersebut, kami melakukan kegiatan dengan cara menyemprotkan ke masing-masing rumah dengan menggunakan cairan disinfektan yang telah kami buat yang akan dilakukan pada tanggal 20 Juli 2021 s/d 24 Juli 2021 batas waktu pelaksanaan dari pukul 08.00-17.00.