Kelompok KKN Desa Baturiti Lakukan Finishing Proker Satu

Selasa (26/07/2022), kelompok KKN Desa Baturiti kerjakan tiga kegiatan yang terbagi menjadi seluruh program kerja. Pada hari selasa ini, kelompok KKN berhasil melaksanakan seluruh kegiatan dengan cukup lancar.

Kegiatan pertama dilakukan di SD Negeri 3 Baturiti dengan melakukan sosialisasi dan pelatihan pengolahan sampah menjadi ecobrick. Pada kegiatan ini, seluruh partisipan sangat antusias mendengarkan sosialisasi dan persiapan pelatihan.

Lanjut ke kegiatan dua, yakni melakukan pemantauan terkait perkembangan pelatihan digital marketing. Kegiatan ini dilakukan tujuan melihat perkembangan UMKM dalam bidang digital marketing.

Pidah ke kegiatan ketiga. Adapun program ketiga ini adalah pengembangan landing page web BUMDes Desa Baturiti. Saat ini, pengembangan website ini masih dalam perkembangan, tetapi hanya tinggal menunggu data dari pihak BUMDes.

Kegiatan berakhir pada pukul 17.00 WITA.

Tentang Penulis